Papers by Seta A Wicaksana
Uji Validitas Dan Reliabilitas Neo-Pi-R
The aim of this study was to examine the validity and reliability personality measured of Revised... more The aim of this study was to examine the validity and reliability personality measured of Revised NEO-PI (NEO-PI-R) which is adapted from Paul T.Costa and Robert McCrae on 1992. NEO-PI-R consists of 5 dimensions is neuroticism, extraversion, openness to experience, aggreableness, and conscientiousness with 240 items. The subject of this study is 520 people aged 16 – 59 years old in Indonesia. The result showed reliability coefficient with cronbach alpha method is in range 0,5 – 0,8 on the five dimentions with from 240 items, 84 items is invalid and 156 items valid which are scattered within the five dimensions.
Industri dan Organisasi: Pendekatan Integratif dalam Menghadapi Perubahan

IJHCM (International Journal of Human Capital Management), 2021
The objective of the study is to identify the significant impact of Leadership, people’s engageme... more The objective of the study is to identify the significant impact of Leadership, people’s engagement, and empowerment on affective commitment to change. The research conducted at a Public/State-Owned Organization with 539 respondents. Data was collected using employee engagement inventory, psychological empowerment, and commitment to change inventory, and was analysed using descriptive analysis and SEM. Results showed that change leadership has a significant and positive impact on affective commitment to change through employee engagement, but not through psychological empowerment. The implications of this result are beneficial for management, especially change agents. In this regard, they should create a conducive climate to develop engagement and providing many programs to increase people’s competence to establish employee commitment to change, which will be resulted in a stronger affective commitment to change.

Hubungan Antara Cultural Intelligence Dengan Self- Regulation Pada Remaja SMP DI Pondok Pesantren
Abstrack Boarding school has a solid schedule of activities, it aims to establish the discipline ... more Abstrack Boarding school has a solid schedule of activities, it aims to establish the discipline but there are several offenses committed by students as truant, came out without permission and others. Self-regulation is one of the factors that can control and direct behavior to achieve a goal. One of the factors that affects self-regulation is the individual. Ability to adapt to cultural differences is needed for santri, so santri are required to have cultural intelligence. The purpose of this study is to see the relationship between cultural intelligence with self-regulation in junior high school adolescent at boarding school. Respondents in this study amounted to 188 peopls (ages 10-14 years) im the boarding school by using purposive sampling technique. This study uses two instruments, namely the cultural intelligence scale (Van Dyne, Ang and Koh, 2008) and the scale of self-regulation (Zimmerman in Ghufron and Rini, 2010) using a spearman rank analysis. The result of this statement is positively and significantly correlated between cultural intelligence and self-regulation in junior high school adolescents at boarding school.

Uji Validitas Dan Reliabilitas Occupational Commitment Test
Dari hasil penelitian ini selain dapat diketahui validitas tes dan koefisien reliabilitas serta n... more Dari hasil penelitian ini selain dapat diketahui validitas tes dan koefisien reliabilitas serta normanya akan juga didapatkan sebuah gambaran mengenai komitmen karyawan terhadap profesinya, baik tinggi rendahnya komitmen. Tes occupational commitment disusun dengan menggunakan landasan teori mengenai komitmen pekerjaan dan hasil expert judgemnent. Reliabilitas tes OCT pada field tergolong cukup tinggi, untuk item afektif adalah 0.8997 meningkat dari 0.8103 dari saat tryout demikian juga dengan kontinuan yang pada saat tryout koefisien reliabilitasnya rendah dan bahkan di bawah 0.7, yaitu 0.5930 setelah field dihasilkan koefisien reliabilitas 0.7318, dan normatif koefisien reliabilitas 0.7094 saat tryout, ketika dilakukan field menjadi 0.9038. Sedangkan reliabilitas total tes occupational commitment ini menjadi 0.9480 setelah dilakukan field yang meningkat dari 0,8472 saat dilakukan tryout . Ini artinya bahwa alat tes ini cukup reliabel sehingga skor individu cenderung tidak berubah secara signifikan jika tes ini diujikan kembali pada kesempatan lain .

Pengaruh Efikasi Diri Terhadap Kesiapan Individu Untuk Berubah Pada Karyawan Senior DI Pt. Xyz
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh efikasi diri terhadap ... more Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh efikasi diri terhadap kesiapan individu untuk berubah pada karyawan senior di PT. XYZ. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Alat ukur yang digunakan adalah readiness for change scale yang dikembangkan oleh Hanpachern (1997) yang telah diadaptasi oleh Nugraheni (2012) ke dalam bahasa indonesia untuk mengukur kesiapan individu untuk berubah dan new general self-efficacy scale dari Chen et al., (2001) untuk mengukur efikasi diri. Sampel penelitian ini adalah 100 orang karyawan swasta dengan kategori usia 34 tahun ke atas menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat pengaruh efikasi diri terhadap kesiapan individu untuk berubah pada karyawan senior di PT. XYZ. Kata Kunci: Kesiapan Individu Untuk Berubah, Perubahan Organisasi, Efikasi Diri, Karyawan Senior PENDAHULUAN Saat ini, persaingan yang terjadi dalam dunia bisnis di berbagai perusahaan semakin meningkat. Berkaitan dengan hal ini, perusahaan membutuhkan transformasi di bidang teknologi atau digital di era globalisasi, agar perusahaan mampu meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang mampu mengikuti perubahan zaman dalam hal penggunaan teknologi yang berkembang secara pesat. Individu diharuskan relatif cepat dalam kemampuan untuk menyesuaikan diri dengan inovasi terbaru yang sedang berjalan dengan perubahan sistem teknologi yang ada di dalam organisasi.

Gambaran Kepribadian Gen y Pada Berbagai Industri
Tujuan dari penelitian ini mengetahui perbedaan antara tipe kepribadian tenaga kerja dan mahasisw... more Tujuan dari penelitian ini mengetahui perbedaan antara tipe kepribadian tenaga kerja dan mahasiswa yang masuk dalam kategori Generasi Y jika dilihat dari dimensi Big Five Personality. Penelitian ini dilakukan pada tenaga kerja dan mahasiswa di Indonesia dengan rentang usia 18-37 tahun dan jumlah sampel penelitian sebanyak 1286 responden. Alat pengumpul data yang digunakan adalah NEO-PI-R Costa milik Costa & McCrae (1992) dan dikembangkan oleh Humanika Consulting pada tahun 2004. Nilai koefisien reliabilitas alat ukur NEO-PI-R Costa yang dikembangkan Humanika Consulting adalah sebesar 0.5 sampai 0.6. Analisis data menggunakan metode non-parametrik dengan teknik korelasi Chi-Square, dibantu dengan SPSS 22.0 for windows. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara tipe kepribadian tenaga kerja dan mahasiswa yang masuk ke dalam kategori Generasi Y jika dilihat dari Big Five Personality. Seluruh dimensi kepribadian big five personality pada mahasiswa lebih tinggi dari pada tenaga kerja. Abstract: The Purpose of this research was to identify the difference personality in employee and college student who including Y Generation category with age range 18-37 years old based on big five personality. Respondents of this research were 1286 Indonesian employee and college student. Personality measured using NEO-PI-R Costa (Costa & Mcrae, 1992) and developed by Humanika Consulting (2004). The value of coefficient reliability for NEO-PI-R Costa is 0.5 to 0.6. Data analysis used in this research is non-parametric method with correlation technique of Chi-Square, with SPSS 22.0 for windows in assistance. The analysis result show that differentiation between employee and college student personality type who including Y Generation. All of big five personality dimention in college student more higher than employee.

A Undestanding Individual Difference Of Generation Y in The Openness
Generation Y is generation that was born around 1980 until 2000. The existence of generation must... more Generation Y is generation that was born around 1980 until 2000. The existence of generation must be given special attention because the quantity this generation is more than the other generation and also dominate the job chance in Indonesia. The purpose of this research is to get an overview of individual differences of generation Y in the Openness. This research to has been conducted to 1107 participants with age of 18 – 37 years. The measurement tool used is NEO-PI-R which adapted in Costa and McCrae. The result shows that the generation Y has the degree of openness is very low. Thus individual generation Y are included in the category of low in openness shows that these individuals tend to follow what is already there, down to earth, only interested in onething have less soul and less analitycal (Cervone & Lawrance, 2012). The generation Y who have low openness shows low adaptability. Generation Y employees are most productive when supervisors model expected behavior, treat employees with respect, and provide frequent and honest feedback about their job performance (Jones et al., 2005).

Gambaran Engagement dan Kepuasan Karyawan Pada PT. XYZ
Abstrak: Tujuan dari penelitian ini dapat memberikan pemahaman yang lebih baik terkait kebutuhan ... more Abstrak: Tujuan dari penelitian ini dapat memberikan pemahaman yang lebih baik terkait kebutuhan dan ekspektasi karyawan terhadap perusahaan. Penelitian ini dilakukan pada karyawan PT. XYZ yang terdiri dari bagian periklanan dan bagian komunikasi pemasaran. Jumlah sampel penelitian sebanyak 127 responden. Alat pengumpul data yang digunakan adalah kuesioner yang dikembangkan oleh Humanika Consulting pada tahun 2016 yang terdiri dari 92 aitem dengan nilai koefisien reliabilitas 0,747. Penelitian ini bersifat longitudinal dan analisis data menggunakan deskriptif berdasarkan persentase untuk kepuasan kayawan dan menggunakan skor index untuk tingkat engagement. Hasil analisis menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan berada pada kategori engaged dan tingkat kepuasan karyawan PT. XYZ berada pada angka 65.7% yang termasuk ke dalam kategori sedang. Kata kunci : engagement karyawan, kepuasan karyawan, periklanan, komunikasi pemasaran Abstract: The purpose of this research can provide a better understanding of the needs and expectations of employees to the company. This research was conducted on employees of PT. XYZ consisting of advertising and marketing communications sections. Respondents of this research were 127 employee. Data collection tool used is a questionnaire developed by Humanika Consulting in 2016 which consists of 92 items with a value of reliability coefficient of 0,747. This study is longitudinal and data analysis uses descriptive percentage for employee satisfaction and using index score for engagement level. The result of analysis shows that most of the employees are in the engaged category and the level of employee satisfaction of PT. XYZ is at 65.7% which is included in the medium category.

Pengaruh Big Five Personality Trait Dan Sikap Tentang Celebrity Endorser Terhadap Perilaku Impulsive Buying Pada Remaja Putri Pengguna Instagram
In the current era, the purchase is not based on rational or needs, but rather influenced by the ... more In the current era, the purchase is not based on rational or needs, but rather influenced by the emotional aspect. It can affect the behavior of individuals to buy something spontaneously, without thinking. This study aims to determine the effect of big five personality traits and attitudes about celebrity endorser against impulsive buying behavior in adolescent instagram users. The study involved 279 respondents. Methods of data collection using questionnaires and sampling technique is purposive sampling. Then, the data analysis method used is simple linear regression and ANOVA one way. From the results of ANOVA one way the views from the mean difference of each trait was significantly different, while the test results of simple linear regression between the big five personality traits and attitudes about celebrity endorser against impulsive buying behavior in adolescent girls instagram users, only one trait that does not affect that trait openness to experience. Keywords: Big five personality trait, attitudes about celebrity endorser, impulsive buying
Uji Validitas Dan Reliabilitas Neo-Pi-R Versi Humanika Consulting

JIVA : Journal of Behavior and Mental Health, 2020
ABSTRACTThis study aims to find effect from organizational climate to burnout in hospital nurses ... more ABSTRACTThis study aims to find effect from organizational climate to burnout in hospital nurses in Lebak during the COVID-19. Nurses who worked during the COVID-19 were at the forefront of cutting infected tissues and this resulted in quite high suffering. The main fatigue is emotional or better known as burnout. One of the causes of burnout is organizational climate. A high organizational climate can produce a positive work environment so that nurses don’t feel a threat at work. Respondents in this study were nurses who worked at the hospital in Lebak as many as 177 respondents who were selected through purposive sampling technique. The measuring instruments used in this research were CLIOR Scale Short Version and Maslach Burnout Inventory. The results of the calculation of the regression analysis technique show that the significance value is 0.283 (p> 0.05). This means that there is no effect from organizational climate to burnout in hospital nurses in Lebak during the COVID-1...

Widya Cipta: Jurnal Sekretari dan Manajemen, 2020
Generasi milenial dalam bekerja tidak hanya berfokus pada tingkat penghasilan tinggi, akan tetapi... more Generasi milenial dalam bekerja tidak hanya berfokus pada tingkat penghasilan tinggi, akan tetapi mepertimbangkan kondisi keseimbangan antara pekerjaan dan kehidupan pribadi. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi dimensi-dimensi work-life balance pada karyawan generasi milenial di sektor perbankan. Variabel work-life balance diukur dengan work-life balance scale yang terdiri dari empat dimensi yaitu work intereference with personal life (WIPL), personal life interference with work (PLIW), personal life enhancement of work (PLEW) dan work enhancement of personal life (WEPL). Data diperoleh melalui kuesioner online dengan metode accidental sampling. Penelitian ini melibatkan 172 karyawan generasi milenial (20-40 tahun) yang bekerja di sektor perbankan Jakarta. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dimensi WIPL (57,6% ) dan PLIW (54,1%)generasi milenial berada dalam kategori rendah. Sedangkan dimensi WEPL (63,4%) dan PLEW (54,7%) berada dalam kategori tinggi. Secara khusus w...

ISOQUANT : Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi, 2020
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh social skills dan life satisfaction terhadap o... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh social skills dan life satisfaction terhadap organizational commitment pada perawat generasi Y. Organizational commitment diukur menggunakan Organizational Commitment Questionnaire dibuat oleh Richard T. Mowday, Richard M. Steers, dan Lyman W. Porter (1979). Social skills menggunakan Social Skills Inventory (SSI) dibuat oleh Ronald. E. Riggio (1989). Life satisfaction menggunakan Satisfaction With Life Scale (SWLS) oleh Ed Diener, Robert A. Emmons, Randy J. Larsen dan Sharon Griffin (1985). Responden penelitian ini perawat berjumlah 109 orang yang bekerja minimal selama satu tahun di rumah sakit x (swasta) dan rumah sakit y (pemerintah) di Jakarta. Metode penelitian dilakukan secara non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Data diolah dengan teknik stastistik regresi linier berganda. Hasil analisis menunjukkan social skills berpengaruh secara signifikan terhadap organizational commitment, life satisfaction berpenga...
Rancangan sistem gaji di perusahaan X berdasarkan evaluasi jabatan
... (Bang Ade), Drs. Iman Sukirman (Bang Mm), Drs. Tulus Radikun, MBA, M.PsiT, Mbak Eka, MbakArum... more ... (Bang Ade), Drs. Iman Sukirman (Bang Mm), Drs. Tulus Radikun, MBA, M.PsiT, Mbak Eka, MbakArum, dan Mbak Zora. ... 11. Rekan-rekan Protesi Psikologi Industri dan Organisasi angkatan 2004 , Nunìek, Tyas, Chalie, Sulis, Reni, Echi, Uun, Putrì, Indah, Ratih. ...

Proporsi generasi milenial yang terus meningkat dari tahun ke tahun memungkinkan pada tahun ... more Proporsi generasi milenial yang terus meningkat dari tahun ke tahun memungkinkan pada tahun 2020 mencapai 46% generasi milenial yang mendominasi dunia kerja. Bagaimana generasi milenial memiliki semangat dan etos kerja yang tinggi untuk dapat memberikan pengaruh positif pada lingkungannya. Karyawan yang memiliki pemikiran yang luhur mengenai pekerjaannya dapat bekerja dengan tulus. Suatu pandangan dan sikap terhadap kerja dikenal dengan istilah etos kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui etos kerjakaryawan generasi milenial. Alat ukur yang digunakan yaitu MWEP ( the multidimensional work ethic profile ) yang terdiri dari 65 item, terdapat 7 item yang tidak valid. Sampel penelitian sebanyak 201 orang. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa etos kerja karyawan generasi milenial masih tergolong rendah. Dapat dilihat dari tiap diimensi etos kerja yang masih tergolong rendah. Pada dimensi self-reliance ...
Contingency effectiveness approaches are based on an examination of specific parts of the organiz... more Contingency effectiveness approaches are based on an examination of specific parts of the organization that are considered to be the most important to measure, in contrast to balanced effectiveness approaches that integrate several parts of the organization in an effort to measure effectiveness.

Ekonomi & Bisnis
Pemerintah di Indonesia mulai membuat kebijakan untuk memberlakukan Gerakan Nasional Non Tunai (G... more Pemerintah di Indonesia mulai membuat kebijakan untuk memberlakukan Gerakan Nasional Non Tunai (GNNT) yang telah diresmikan sejak tahun 2014 lalu dan gerakan ini dimulai dari penerapan pada transaksi di ruas jalan tol yang ada di Jabodetabek. Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh psychological capital terhadap readiness for change pada karyawan penjaga gardu tol di Jabodetabek. Penelitian ini menggunakan alat ukur Skala Readiness for Change untuk mengukur kesiapan individu dalam menghadapi perubahan organisasi dan Psychological Capital Questionnaire untuk mengukur tingkat psychological capital pada responden penelitian. Responden pada penelitian ini berjumlah 103 orang yang berstatus sebagai karyawan penjaga gardu tol di Jabodetabek. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari psychological capital terhadap readiness for change dan resilience merupakan dimensi yang paling memberikan pengaruh secara signifikan dalam mempengaruhi readiness for change pada karyawan penjaga gardu tol di Jabodetabek.

JURISMA : Jurnal Riset Bisnis & Manajemen
Subjective well-being (SWB) is individual’s evaluation towards his life. SWB consists of three as... more Subjective well-being (SWB) is individual’s evaluation towards his life. SWB consists of three aspects: life satisfaction, positive affect and negative affect. A research conducted by Soto (2015) shows there is a reciprocal correlation between SWB and five personality dimensions (neuroticism, extraversion, openness, conscience and agreeableness). This research is consistent with a research by Diener that Subjective well-being is highly affected by personality (1999). A person with high SWB is high in extroversion, agreeableness, conscience and low in neuroticism. Objective of this research is to gain a picture of generation Y’s SWB through their personality assessment. This research involved 1107 participants, range from 18 – 37 years old. Personality is measured by NEO PI by Costa Mc Crae. The result shows generation Y is low in extraversion and openness; very low in agreeableness and conscience; and average in neuroticism. Based on the result we can conclude that generation Y’s SW...
Uploads
Papers by Seta A Wicaksana