Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KEGIATAN MENANAM TANAMAN TRADISIONAL SEBAGAI OBAT HERBAL DI DESA JURIT KECAMATAN PRINGGASELA Prayunisa, Fena; Mahariyanti, Ermila; Irwansah, Irwansah; Zaidah, Alpi; Usman, Usman; Marzuki, Ahmad Dedi; Rismawati, Lia; Syafitri, Laily; Hidayat, Taufik; Jaya, Hari Saputra; Zulkarnaen, Zulkarnaen
INSANTA : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT INSANTA: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, Volume 2 Nomor 4, Oktober 2024
Publisher : LPP ARROSYIDIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61924/insanta.v2i4.42

Abstract

PKM ini dilaksanakan melibatkan mahasiswa di Institut Pendidikan Nusantara Global yang bertujuan untuk sarjana yang mampu memetakan dan memecahkan masalah yang dihadapi oleh masyarakat dalam pembangunan pada umumnya dan pembangunan desa khususnya. Dalam pelaksanakan PKM ini dibantu juga oleh beberapa mahasiswa. Subjek dalam penelitian ini adalah semua jenis tumbuhan obat sedangkan objek adalah tumbuhan obat yang ditemukan pada saat melakukan penelitian. Metode survey yang dilakukan di dalam penelitian ini. Metode survey digunakan untuk menentukan lokasi untuk pembudidayaan jenis tumbuhan obat di Desa Jurit Kecamatan Pringgasela. sosialisasi tentang cara pemanfaatan pekarangan rumah sebagai tempat menanam tanaman obat dan juga penyampaian tentang manfaat tanaman obat sebagai sarana pertolongan pertama dan alternatif obat tanpa efek samping. Pelaksanaan kegiatan ini dapat meningkatkan pengetahuan dan pemahaman masyarakat kebun tentang pemanfaatan lahan rumah yang gersang dan sempit atau memanfaatkan siswa sawah yang tidak ditanami. Jenis-jenis tumbuhan yang mudah didapatkan msalnya Jehe, Lengkuas, Temulawak, Kemangi, Cocor Bebek, Kencur, Kumis Kucing dan papaya.