Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXPERENTIAL LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN IPA KELAS III SDN PARAKANMUNCANG 02 KECAMATAN NANGGUNG KABUPATEN BOGOR Laraswati Laraswati; Teguh Prasetyo; Ricky Andriatna
AL - KAFF: JURNAL SOSIAL HUMANIORA Vol. 2 No. 4 (2019): APRIL
Publisher : Fakultas Agama Islam dan Pendidikan Guru

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Masalah penelitian ini adalah ketuntasan hasil belajar siswa yang secara klasikal belum mencapai indikator penelitian minimal 75% dari jumlah siswa yang mencapai KKM mata pelajaran IPA yang telah ditetapkan oleh sekolah sebesar 65. Penelitian ini menggunakan penelitian quasi eksperimen dan dilaksanakan melalui tiga tahapan yaitu pemberian pre-test, treatment, dan post-test. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatkan pemahaman IPA kelas III SDN Parakanmuncang 02 Kecamatan Nanggung Kabupaten Bogor melalui penerapan model pembelajaran experiential learning. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas III sebanyak 65 siswa yang terdiri dari 37 siswa laki-laki dan 29 siswa perempuan. Penelitian dilaksanakan pada semester genap tahun pelajaran 2017/2018. Instrumen pengumpulan data menggunakan tes berupa pilihan ganda sebanyak 25 soal. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai rata-rata indeks gain kelas eksperimen adalah 0,343 dengan kriteria sedang dan nilai rata-rata indeks gain kelas kontrol adalah 0,036 dengan kriteria rendah. Uji statistik menunjukan nilai signifikansi indeks gain sebesar 0,000. Berdasarkan nilai signifikansi tersebut dapat disimpulkan bahwa rata-rata indeks gain kelas eksperimen lebih dari rata-rata indeks gain kelas kontrol. Hal ini menyatakan bahwa peningkatan kemampuan pemahaman kelas eksperimen lebih baik dari kelas kontrol.
Bahasa Ambon dan Bahasa Indonesia: Analisis Fonologi Theresia Meturan; Laraswati Laraswati; Lusi Nur Triani
Sintaksis : Publikasi Para ahli Bahasa dan Sastra Inggris Vol. 1 No. 5 (2023): September: Publikasi Para ahli Bahasa dan Sastra Inggris
Publisher : Asosiasi Periset Bahasa Sastra Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61132/sintaksis.v1i5.261

Abstract

In the context of this research, we apply in-depth qualitative research methods to investigate and analyze the differences and similarities between Ambonese and Indonesian. This approach involves a series of in-depth interviews with native speakers of both languages, allowing us to reconcile complex linguistic aspects and explore the social and cultural contexts that shape language differences in two different environments. Content analysis is also used to explore cultural nuances and linguistic aspects that may not be immediately apparent. By focusing on the relationship between language, identity, and culture, this research aims to provide a deeper understanding of how linguistic differences reflect and influence people's identities. In addition, we seek to explain the practical impact of these language differences in various everyday communication contexts. The results of this research not only have the potential to provide new insights into the structure and use of Ambonese and Indonesian, but can also contribute to a broader understanding of language complexity in multicultural contexts. Therefore, this article not only contributes to the linguistic literature, but also simplifies the practical and cultural implications of language differences in societies that use these two languages ​​in daily interactions.
Analisis Unsur Ekstrinsik Pada Novel “Layla Dan Majnun” Karya Nizami Ganjavi Laraswati Laraswati; Muhammad Septian
PUSTAKA: Jurnal Bahasa dan Pendidikan Vol. 4 No. 4 (2024): Oktober : Jurnal Bahasa dan Pendidikan
Publisher : BADAN PENERBIT STIEPARI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56910/pustaka.v4i4.1859

Abstract

This study analyzes the extrinsic elements in Layla and Majnun, a masterpiece by Nizami Ganjavi, to explore the cultural, moral, and social contexts influencing the story. Using a library research method, the study examines the author's background, the values within the story, and the social conditions of 12th-century Persia. The findings reveal that the novel is deeply rooted in Nizami's spiritual and intellectual environment, reflecting themes of loyalty, sacrifice, and divine love influenced by Sufism. Furthermore, the social conflicts portrayed in the story highlight the tension between individual desires and societal norms, making it a timeless reflection of human experience. This research contributes to understanding how extrinsic elements enrich literary works and suggests further comparative studies to explore global literary traditions.
ANALISA PERUBAHAN SUKU BUNGA GLOBAL TERHADAP PERMINTAAN DAN EFEKTIVITAS INTEREST RATE SWAP DI INDONESIA Laraswati Laraswati; Nadia Putri Ramadhani; Salsa Rahmania; Rahmania Azzahra; Meridhian Erik Firman; Muhammad Syahwildan
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 14 No. 7 (2025): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v14i7.10652

Abstract

Changes in global interest rates have a major impact on the Indonesian economy, especially on domestic demand and the effectiveness of the use of financial instruments such as interest rate swaps. Increases in global interest rates tend to suppress investment and consumption demand, while decreases in interest rates can increase economic activity. This study analyzes the relationship between changes in global interest rates and the Indonesian economy, using descriptive quantitative methods to describe their impact on inflation, investment, consumption, and the effectiveness of interest rate swaps. The results show that interest rate swaps are an important instrument to mitigate interest rate risk, although their adoption in Indonesia is still limited by low financial literacy and regulatory challenges. Therefore, responsive monetary policy and collaboration between stakeholders are needed to increase the effectiveness of the use of this instrument. Perubahan suku bunga global memberikan dampak besar pada perekonomian Indonesia, terutama pada permintaan domestik dan efektivitas penggunaan instrumen keuangan seperti interest rate swap. Kenaikan suku bunga global cenderung menekan permintaan investasi dan konsumsi, sedangkan penurunan suku bunga dapat meningkatkan aktivitas ekonomi. Penelitian ini menganalisis hubungan antara perubahan suku bunga global dengan perekonomian Indonesia, menggunakan metode kuantitatif deskriptif untuk menggambarkan dampaknya terhadap inflasi, investasi, konsumsi, dan efektivitas interest rate swap. Hasil penelitian menunjukkan bahwa interest rate swap menjadi instrumen penting untuk memitigasi risiko suku bunga, meskipun adopsinya di Indonesia masih terbatas oleh literasi keuangan yang rendah dan tantangan regulasi. Oleh karena itu, diperlukan kebijakan moneter yang responsif dan kolaborasi antar pemangku kepentingan untuk meningkatkan efektivitas penggunaan instrumen ini.