Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PENGARUH PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL RECIPROCAL TEACHING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIKA SISWA MTsS UTAMA NAGASARIBU Sahriani Siregar; Mohd. Arifin; Alvi Sahrin Nasution
JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal) Vol 4 No 3 (2021): JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal) vol. 4 No. 3 November 2021
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/mathedu.v4i3.3140

Abstract

This research is a quasi-experimental research by obtaining relevant information for the problems studied and using objective analysis to obtain valid conclusions. For data collection tools, tests and observations are used. From the results of the pre-test, 34 students have not succeeded in understanding the set material. Meanwhile, 6 students have managed to understand the set material. Judging from the average initial ability of students before the set material was taught, it was 47.38. So the level of student mastery on the set material with conventional learning is very low. After learning with Reciprocal Teaching, it was found that 2 students had not succeeded in understanding the subject of the volume of cubes and blocks. Meanwhile, 38 students have succeeded in understanding the set material. Judging from the average initial ability of students before the application of the Reciprocal Teaching learning model on the set material, that is 47.38 and after making improvements to the learning outcomes, the data obtained is 80.13, then the comparison of students' mastery levels on the set material can be improved, namely the category is good. Based on the results of the study, it can be concluded that there is an increase in students' creative thinking skills who are taught after applying the Reciprocal Teaching learning model to the set material in class VII MTsS Utama Nagasaribu for the 2020-2021 academic year.
PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 2 TANO TOMBANGAN ANGKILA Tri Fousa Pasaribu; Adek Nilasari Harahap; Alvi Sahrin Nasution
JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal) Vol 5 No 2 (2022): JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal) Juli 2022
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/mathedu.v5i2.4063

Abstract

This thesis discussed the effect of independent learning on mathematics learning outcomes in grade VII SMP Negeri 2 Tano Tombangan Angkola. This research is a quantitative research method of non- experimental variabel studied, namely student X learning independence and Y mathematics learning outcomes. The purpose of this study was to determine the effect of independent learning (X) on mathematics learning outcomes (Y) of student at SMP Negeri 2 Tano Tombangan Angkola. The sampel used was 30 students, while data collection was carried out by means of a questionnaire and essay test for students with the subject of the set Based on the t-test analysis thitung of 11.49 and the ttabel value is 2,048. Means thitung is greathes than ttabel (11,49 > 2,048) this means that reject Ho accept H1 or there is a sigmificant direct influence between independent learning on mathematics learning outcomes of VII grade student of SMP Negeri 2 Tano Tombangan Angkola with a coefficient of determination of 82,7% the remaining 17,3 % is influenced by other factors not examined.
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR E- LEARNING BERBASIS MS. EXCEL +STATPLUS PADA MATA KULIAH STATISTIKA DAN PROBABILITASUNTUK MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR MAHASISWA Alvi Sahrin Nasution; Afniria Pakpahan; Erwina Azizah Hasibuan
JIPMat Vol 7, No 2 (2022)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jipmat.v7i2.13099

Abstract

Pada era New Normal Dosen harus bias menggunakan metode blanded learning. Karena jam tatap muka tidak full sehingga mahasiswa tidak optimal dalam belajar, maka Dosen harus kreatif dan inovatif untuk memanfaatkan waktu tatap muka yang pendek agar lebih efektif dan mampu memilih bahan ajar yang digunakan Mahasiswa selama pembelajaran virtual. Untuk itu perlu dikembangkan  bahan ajar E-learning berbasis Ms. Excel +Statplus. Secara umum tujuan penelitian ini adalah mengembangkan bahan ajar E-Learning dengan memanfaatkan aplikasi Ms. Excel +StatPlus pada mata kuliah Statistika dan Probabilitas diFakultas Teknik UGN. Sedangkan tujuan yang lebih khusus, yaitu Untuk meningkatan Kemandirian Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Statistika dan Probabilitas dengan Bahan Ajar E-Learning berbasis Ms. Excel +StatPlus. Penelitian ini dirancang sesuai dengan metode Research and Development. R&D memiliki beberapa tahapan yaitu: Analisis Kebutuhan, Perancangan Desain, Validitas Ahli, Revisi Media, Uji Kelayakan, Perbaikan, Menghasilkan Bahan ajar. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh Hasil validasi ahli materi 3,04 memenuhi kriteria valid dan ahli media 2,95 memenuhi kriteria valid. Hasil uji coba bahan ajar E-Learning adalah 675 dengan rata-rata 3 masuk kategori  valid. Hasil Angket kemandirian belajar mahasiswa skornya  adalah 1624,44 dengan rerata 81,22 masuk kategori sangat baik. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Bahan ajar ini dapat meningkatkan kemandirian belajar mahasiswa.
Potential of Gypsum Waste as a Substitution and Filler Material in Concrete Manufacturing Muhammad Rahman Rambe; Rizky Febriani Pohan; Fithriyah Patriotika; Sahrul Harahap; Alvi Sahrin Nasution
Fluida Vol 16 No 2 (2023): FLUIDA
Publisher : Department of Chemical Engineering, Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35313/fluida.v16i2.4471

Abstract

Gypsum is a dental and construction material that used only at certain times. Gypsum waste can be mixed with food waste so that it endangers the environment. The gypsum waste needs to be separated and recycled. This study examines the potential use of gypsum waste as substitute and filler material in concrete manufacture, including: gypsum characteristic based on XRF, concrete maximum load, concrete compressive strength, concrete water absorption and heavy metal concentration analysis. Gypsum compositions used is 0%, 10%, 20%, 30%, 40% and 50%. The gypsum characterization results showed that there was 98.92% oxide, gypsum was included in type III gypsum, heavy metals such as: Fe = 10 ppm and Al = 16500 ppm, metallic elements such as: Si = 1950 ppm, Ca = 182900 ppm, Mg = 4560 ppm, K = 2200 ppm, and non-metallic elements namely: P = 580 ppm. The highest and lowest of maximum load and concrete compressive strength in the gypsum use as substitute and filler material are produced at the addition of 50% and 10% gypsum, respectively. The gypsum addition as substitute or filler material reduces the concrete water percentage. The heavy metals concentrations resulting from the 28-day-old concrete immersion were: Fe = <0.084 ppm and Al = <0.156 ppm.
Pengaruh Penggunaan Limbah Ampas Tebu Merah Sebagai Pengganti Semen terhadap Kuat Tekan Beton Muhammad Rahman Rambe; Rizky Febriani Pohan; Alvi Sahrin Nasution; Wirna Arifitriana
INSOLOGI: Jurnal Sains dan Teknologi Vol. 3 No. 4 (2024): Agustus 2024
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55123/insologi.v3i4.3866

Abstract

The aim of this research is to determine the effect of red sugar cane bagasse waste as a cement substitute on the compressive strength of concrete and to determine the compressive strength value of concrete after adding red sugar bagasse waste as a cement substitute. This research is experimental research which begins with preparation of tools and materials, aggregate inspection, slump test, job mix design, making test objects, caring for test objects, testing concrete volume weight and ends with testing concrete compressive strength. The research results show that the addition of red sugar cane bagasse powder as a cement substitute in making concrete has an effect on the mechanical properties of concrete such as: slump value, concrete volume weight and concrete compressive strength. The average compressive strength value of concrete produced after adding 2.5% red sugar cane bagasse waste; 5%; 7.5% and 10% at 28 days are 20.95 MPa respectively; 17.15 MPa; 14.79 MPa and 11.87 MPa. Thus, red sugar bagasse waste is not recommended to be used as a cement substitute because the compressive strength value of the planned concrete is very far from normal concrete.
ANALISA PENGGUNAAN ABU ARANG KAYU PENGGANTI SEBAGIAN PASIR TERHADAP KUAT TEKAN MORTAR Mahadi Rahman Siregar; SAHRUL HARAHAP; ALVI SAHRIN NASUTION
STATIKA Vol. 7 No. 1 (2024): Statika Vol 7 No 1 April 2024
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Graha Nusantara Padangsidimpuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Mortar adalah salah satu bahan bangunan yang berfungsi sebagai perekat pasangan batu bata, batako, plesteran dan sebagainya. Saat ini mortar masih menggunakan agregat halus atau pasir dan semen portland sebagai bahan pengikat utama yang harganya cukup mahal. Di samping kebutuhan mortar yang sangat penting tersebut, arang kayu bekas pembakaran dan limbah kayu yang dihasilkan dari industri rumahan menjadi salah satu masalah lingkungan. Sebanding dengan jumlah kebutuhan material mortar, abu arang kayu juga diproduksi industry rumahan dalam skala besar juga. Inovasi pemanfaat abu arang kayu bisa menjadi salah satu bahan alternative dalam pembuatan mortar. tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil analisa nilai kuat tekan mortar yang didapat dari penggunaan abu arang kayu pengganti sebagian pasir dalam campuran mortar. Penelitian dilakukan di Laboratorium Mortar Dan Struktur Teknik Sipil Fakultas Teknik Kampus III Universitas Graha Nusantara Padangsidimpuan. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan didapati hasil pengujian kuat tekan mortar pada umur 7 hari nilai kuat tekan mortar normal, variasi 5% dan variasi 10% secara berturut turut sebesar 4,78 Mpa, 4,11 Mpa dan 3,61 MPa. Pada umur 14 hari nilai kuat tekan mortar mortar normal, variasi 5% dan variasi 10% secara berturut turut sebesar 6,94 Mpa, 5,44 Mpa dan 5,28 Mpa. Dan pada umur 28 hari nilai kuat tekan mortar mortar normal, variasi 5% dan variasi 10% secara berturut turut sebesar 7,78 Mpa, 6,17 Mpa dan 5,94Mpa. Berdasarkan hasil tersebut didapati hasil penurunan mutu maka untuk pemakaian abu arang kayu sebagai material campuran mortar masih harus diperhatikan dan dipertimbangkan resiko penurunan nilai kuat tekan yang direncanakan.
Prediksi Jumlah Wisatawan Asing Masuk ke Indonesia Tahun 2026 Menggunakan Model Rantai Markov Anggi Nur Ananda Saragih; Widi Ningsih Panggabean; Melissa Chandra; Agnes Yulia Saragih; Sudianto Manullang; Alvi Sahrin Nasution; Mizan Hasibuan
Griya Journal of Mathematics Education and Application Vol. 5 No. 2 (2025): Juni 2025
Publisher : Pendidikan Matematika FKIP Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/griya.v5i2.620

Abstract

Indonesia's tourism sector experienced a drastic decline due to the pandemic, with the number of foreign tourists falling by 64.64% in 2020, disrupting contributions to the country's GDP and foreign exchange. The lack of application of stochastic models to predict foreign tourist arrivals nationwide is a challenge in policy planning. This research aims to build a Markov Chain-based prediction model to estimate the number of foreign tourists in 2026, overcoming the weaknesses of conventional approaches that are deterministic. The method used is the analysis of the probability of transition between states (Increase/Decrease/Stable) based on historical data of tourist arrivals. The prediction results show that the number of foreign tourists in 2026 reached 18,202,215 people, indicating an optimistic growth trend and potential recovery of the tourism sector. The conclusion of this study confirms that the Markov Chain model is effective for macro projection of tourist fluctuations, so that it can be a reference in the preparation of adaptive and data-based tourism policies.
Rancang Bangun Sistem Latihan Soal Matematika Berbasis Website Sebagai Media Pembelajaran Mandiri Bagi Siswa SD Melly Br. Bangun; Dedy Kiswanto; Alvi Sahrin Nasution; Yeni Marito; Nadiah Mubarokah
Jurnal Sistem Informasi Triguna Dharma (JURSI TGD) Vol. 4 No. 4 (2025): EDISI JULI 2025
Publisher : STMIK Triguna Dharma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53513/jursi.v4i4.11691

Abstract

Matematika merupakan salah satu ilmu dasar yang sangat penting dalam mendukung perkembangan berbagai disiplin ilmu serta dalam membentuk kemampuan berpikir logis dan analitis. Namun, hasil studi PISA tahun 2022 menunjukkan bahwa kemampuan matematika siswa di Indonesia masih tergolong rendah, yang mencerminkan lemahnya pemahaman terhadap konsep dasar serta penggunaan metode pembelajaran yang belum optimal. Banyak siswa mengalami kesulitan dalam memahami materi matematika karena pendekatan pengajaran yang kurang kontekstual dan terbatasnya dukungan pembelajaran mandiri di lingkungan rumah. Disisi lain, perkembangan teknologi digital membuka peluang besar untuk menciptakan media pembelajaran yang lebih menarik, interaktif, dan sesuai dengan kebutuhan siswa. Sayangnya, masih sedikit platform lokal yang ramah anak dan sesuai dengan kurikulum nasional. Untuk menjawab tantangan tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan MathMaster.id, yaitu sebuah platform latihan soal matematika berbasis web yang dirancang khusus untuk siswa sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R&D) dalam merancang, membangun, dan mengevaluasi efektivitas sistem. Fitur utama dari MathMaster.id meliputi soal-soal dengan tingkatan kesulitan yang bervariasi, antarmuka pengguna yang menarik dan mudah digunakan oleh anak-anak, sistem peringkat, serta dukungan untuk pembelajaran mandiri. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa platform ini mampu meningkatkan motivasi belajar, pemahaman konsep matematika, serta kemandirian siswa dalam proses belajar. Dengan demikian, MathMaster.id berpotensi menjadi solusi digital yang mendukung pembelajaran matematika yang lebih menyenangkan, efektif, dan sesuai dengan kebutuhan siswa di Indonesia.
Penerapan Pendekatan Inkuiri untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis pada Mata Kuliah IPA Terpadu: Penelitian Sri Masnita Pardosi; Alvi Sahrin Nasution; Hiba Dertyana Siregar
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 1 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 1 (Juli 2025 -
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i1.2056

Abstract

Kemampuan berpikir kritis merupakan salah satu keterampilan kognitif tingkat tinggi yang sangat penting dikembangkan dalam pendidikan tinggi, terutama dalam mata kuliah IPA Terpadu yang menuntut analisis, interpretasi, dan evaluasi terhadap konsep-konsep sains dan matematika. Namun, kenyataannya masih banyak mahasiswa yang kesulitan dalam mengintegrasikan pengetahuan lintas bidang dan kurang menunjukkan kemampuan berpikir secara logis, analitis, dan reflektif saat mengikuti perkuliahan. Hal ini menandakan perlunya penerapan strategi pembelajaran yang tidak hanya berpusat pada dosen, tetapi juga mampu melibatkan mahasiswa secara aktif dalam proses menemukan dan membangun pengetahuan mereka sendiri. Pendekatan inkuiri dipandang relevan untuk menjawab tantangan tersebut karena mendorong mahasiswa terlibat langsung dalam proses pengamatan, perumusan pertanyaan, pengumpulan data, serta penyimpulan berdasarkan bukti. Dalam konteks perkuliahan IPA Terpadu, pendekatan ini memberi ruang kepada mahasiswa untuk mengembangkan pemahaman konsep melalui eksplorasi dan diskusi. Melalui penelitian tindakan kelas ini, pendekatan inkuiri diterapkan dalam dua siklus untuk mengevaluasi sejauh mana strategi tersebut mampu meningkatkan kemampuan berpikir kritis, keterlibatan mahasiswa dalam pembelajaran, serta efektivitas dosen dalam mengelola kelas secara reflektif dan adaptif.
Analisis Rantai Markov untuk Mengetahui Peluang Perpindahan Konsumen Dalam Pemilihan Platform Online Food Delivery: Penelitian Alvi Sahrin Nasution; Sri Masnito Pardosi
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 1 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 1 (Juli 2025 -
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i1.2703

Abstract

This study examines consumer switching behavior across online food delivery platforms using the Markov chain method. Food delivery services such as GrabFood, GoFood, and ShopeeFood have gained increasing popularity, particularly among university students, due to their convenience, speed, and diverse promotional offers. However, intense competition among these providers has led to a growing trend of consumers shifting from one platform to another. The research involved students from the Mathematics Study Program, class PSM 22 B, Universitas Negeri Medan, as respondents. Data were collected through questionnaires and analyzed to construct a transition probability matrix that represents the likelihood of consumers switching platforms. The results indicate that the steady-state condition is reached in the eighth period, with a stable market distribution consisting of 22% for GrabFood, 48% for GoFood, and 30% for ShopeeFood. These findings demonstrate that the Markov chain provides a quantitative representation of long-term consumer switching patterns. Furthermore, the study emphasizes that understanding such switching behavior can serve as a crucial foundation for service providers to design effective marketing strategies, enhance customer loyalty, and maintain market share in an increasingly competitive industry.