PUSKESMAS NGESREP

VISI

"Visi dari puskesmas adalah terwujudnya pelayanan kesehatan yang berkualitas menuju masyarakat kecamatan banyumanik sehat dan mandiri."

MISI

  1. Meningkatkan mutu pelayanan kesehatan yang berkualitas
  2. Memelihara dan meningkatkan kesehatan masyarakat dan kesehatan lingkungannya
  3. Mendorong kemandirian masyarakat untuk hidup sehat
  4. Meningkatkan kualitas SDM agar memiliki kinerja yang tingi , mandiri , dan profesional dan bertanggung jawab dalam bidang kesehatan

Berita terbaru

VERIFIKASI KOTA SEHAT 2025

Ngesrep, 2025-09-27 11:11:43

Verifikasi kota sehat adalah proses lanjutan penilaian untuk memastikan program Kabupaten/Kota...

selengkapnya...

REKREDENSIALING

Ngesrep, 2025-09-27 11:09:05

Rekredensialing adalah proses evaluasi ulang yang dilakukan oleh BPJS Kesehatan terhadap...

selengkapnya...

LAWANG SEWU

Ngesrep, 2025-09-27 11:04:52

Inovasi LAWANG SEWU dari Dinas Kesehatan Kota Semarang adalah program "Layanan Warga...

selengkapnya...

SDIDTK

Ngesrep, 2025-09-27 11:02:34

Pada bulan September 2025, UPTD Puskesmas Ngesrep melakukan pelayanan SDIDTK di tingkat PAUD...

selengkapnya...

GAS BANTER

Ngesrep, 2025-09-27 10:48:29

selengkapnya...

BERITA LAINNYA

Statistik Pengunjung

Dinas Kesehatan Kota Semarang

Jl. Pandanaran No 79 Semarang
Telp. (024) 8415269 - 8318070

Copyright Dinas Kesehatan Kota Semarang 2018